Mandalika MotoGP 2022

Mandalika MotoGP 2022 - Acara sudah lewat

Mulai :18 Maret 2022 - Jam : 09:00
Selesai :20 Maret 2022 - Jam : 17:00
Info :Happy Agung - 62817743347
Lokasi : Kuta, Pujut, Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Bar. 83573

Mandalika MotoGP 2022 merupakan rangkaian seri kompetisi MotoGP 2022 yang digelar di Pertamina Mandalika International Street Circuit, Lombok – Nusa Tenggara Barat pada seri kedua setelah seri Qatar.

Pertamina Mandalika International Street Circuit berkesempatan mengulang kesuksesan gelaran event internasional tahun sebelumnya yang pada bulan November tahun lalu mendapat kesempatan sebagai tempat gelaran World Superbike 2021.

Mandalika MotoGP 2022 dijadwalkan akan dilaksanakan pada 20 Maret 2022, bagi anda yang berminat menyaksikan secara live (langsung) gelaran seri kedua MotoGP 2022 silakan menghubungi Lombok Rental untuk mendapatkan tiket.

Dilihat : 1052 kali